CARA INSTALASI LINUX MINT
- Masukkan DVD linux mint pada DVD room.
- Restart komputer anda
- setelah komputer kembali hidup atur menu boot pada bios menjadi auto booting pada DVD room, setelah itu save and exit.
- Saat komputer kembali hidup komputer akan masuk kedalam Live linux lalu kemudian akan ada pilihan seperti gambar berikut.
- setelah itu akan tampil Linux Life pada monitor anda. pilih instal linux mint
- setelah itu pilih bahasa yang akan anda gunakan. setelah anda memilih klik lanjutkan
- stetlah itu anda akan diarahkan pada pemilihan sistem instalasi. ada 3 macam sistem instalasi yang akan anda hadappi, antara lain ada 3 pilihan. Pilihan pertama yang menyarankan penginstalan linux dalam bentuk Dual Booting (menginstal windows dan linux secara bersamaan)pilihan kedua menyarankan agar menghapus Sistem Operasi yang lain dan menginstal Linuxpilihan ketiga yaitu pilihan lain yang menyarankan untuk pengaturan partisi.
- setelah memilih salah satu, klik lanjutkan
- pilih daerah tempat anda berdomisili.
- pilih jenis keyboard anda lalu pilih "lanjutkan
- Setelah itu anda akan diarahkan pada diarahkan pemilihan gambar akun anda. Anda bisa memilih gambar yang telah disediakan atau mengambil foto anda dari PC anda. Setelah memilih gambar kembali pilih “Lanjutkan”.
- tunggulah beberapa saat sampai proses instalasi selesai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar